Outbound Leadership Program merupakan kegiatan pelatihan yang menitik beratkan pada pengembangan dan peningkatan kualitas kepemimpinan. Setiap orang memiliki jiwa memimpin, namun tidak banyak yang menyadari bahwa potensi leadership ini dapat ditingkatkan dan dikuatkan melalui pelatihan dan pendidikan.
Penguatan teknik leadership akan membantu anda dalam mengatasi masalah-masalah dan memberikan solusi yang cepat, tepat, dan akurat dalam perusahaan. Dalam pelatihan ini akan diberikan tantangan dan penugasan yang mengharuskan anda berfikir kreatif dan solutif. Tidak hanya itu, anda juga harus cepat dan tegas dalam mengambil tindakan karena kompetitor (baca: kelompok lain) juga akan melakukan hal yang sama. Mengatur strategi, mengorganisasi anggota, dan melakukan eksekusi adalah kegiatan yang terus menerus dilakukan sesuai dengan teknik manajemen Planning, Do, Check, Action.
Tujuan Outbound Leadership Development:
- Meningkatkan kemampuan dalam melihat masalah, mencari solusi, dan mengatasi masalah (problem solving)
- Meningkatkan kemampuan dalam mengambil keputusan (decision making) secara tepat, tegas, dan akurat
- Meningkatkan motivasi kerja dan semangat membangun kualitastim kerja dengan wawasan dan pandangan yang lebih luas dan menyeluruh
- Mengembangkan kualitas memimpin yang berenergi, dicintai, dan berkarakter sehingga dapat memberikan pengaruh yang kuat di dalam organisasi
- Meningkatkan kualitas pemimpin yang mampu memberi inspirasi dan edukasi terhadap seluruh bagian dalam organisasi Mengembangkan kualitas pemimpin yang mampu berinovasi dan mengembangkan bisnis dalam upaya peningkatan pendapatan dan pencapaian visi-misi perusahaan
Konsep Kegiatan Outbound Leadership Development:
- Outdoor program
- Indoor motivasi
- Individual challenge
- Team dynamic challenge
- Discusion & coaching
- Metafora & debrifing
Materi Outbound Leadership Development:
- Personal Goal Setting & Conditioning
- Ice Breaking & In Group Feeling
- Individual Challenge
- Mutual Trust & Confidence
- Creativity & Innovation Skill
- Personal & Team Communication
- Leadership Skill Development
- Time Management &Team Organization
- Problem Solving & Decision Making
- Conflict Resolution
- Out of The Box
- Change Mastery
- Team Dynamic
- Reflection & Feedback System
- Building Synergy
- Ultimate-Plan
- Ultimate-Commitment
Paket Outbound Leadership Development:
- Paket Outbound Leadership Program 1 hari
- Paket Outbound Leadership Program 2 hari 1 malam
- Paket Outbound Leadership Program 3 hari 2 malam
- Paket lain sesuai dengan permintaan dan kesepakatan
Lokasi Outbound Leadership Program:
Hotel, Villa, Cottage, Camping dan lain-lain tergantung kebutuhan dan kesepakatan.